Pelatihan Pembuatan Artikel Menembus Jurnal Nasional dan Internasional di SMA N 11 Muaro Jambi
DOI:
https://doi.org/10.22437/jkam.v3i1.7015Keywords:
Pelatihan, Artikel, SMAN 11 Muaro JambiAbstract
Kegiatan pelatihan ini dilakukan secara bertahap, mulai dari tahap persiapan, pelaksanaan dan tindak lanjut. Dalam kegiatan persiapan dilakukan dalam bentuk rapat persiapan di internal tim pengabdian meliputi persiapan materi, penentuan pemateri dan target yang akan dicapai. Selanjutnya tahap pelaksanaan yaitu pelatihan tentang penulisan artikel, pemberian motivasi, dan praktek penulisan artikel. Pelatihan dilakukan sesuai kesepakatan waktu antara tim pengabdian dan guru-guru di sekolah. Kegiatan Pelatihan telah dilakukan pada tanggal 14 agustus 2018 bertempat di aula SMA N 11 Muaro Jambi. Tahap terakhir adalah tindak lanjut dari pelatihan yaitu pendampingan penulisan artikel hingga artikel guru-guru SMA N 11 Muaro jambi dapat dimuat di Jurnal Nasional maupun Internasional. Hasilnya guru SMA N 11 Muaro Jambi telah berhasil menulis artikel dan dipublikasikan di Jurnal terakreditasi.
Downloads
References
Djaali. 2011. Psikologi Pendidikan. Jakarta: PT.Bumi Aksara.
Harli Trisdiono. 2015. Analisis Kesulitan Guru Dalam Melaksanakan Penelitian Tindakan Kelas. Yogyakarta: Jurnal LPMP Yogyakarta.
Sukarno. 2016. Kendala Dan Upaya Pengembangan Keprofesian Guru Sekolah Dasar Melalui Kegiatan Penulisan Karya Ilmiah. Solo: Jurnal FKIP UNS.
Sumadi Suryabrata. 2011. Psikologi Pendidikan. Jakarta: PT. RajaGrafindo Persada.
Suwardi. 2011.Pengaruh Motivasi Kerja, Kepuasan Kerja, dan Komitmen Organisasional terhadap Kinerja Pegawai (studi pada pegawai Setda Kabupaten Pati). Semarang: Jurnal Analisis Manajemen.
Zainal. 2017. Pelatihan karya ilmiah terpublikasi. Yogyakarta: Jurnal Pendidikan Madrasah.
Uno, H.B. 2006. Teori Motivasi dan Pengukuran (analisis dibidang pendidikan). Bumi Aksara. Jakarta
Sadikin, A. 2017. Dasar-dasar dan proses pembelajaran biologi. Jambi: CV Salim Media Indonesia
Sadikin, A. 2018. Evaluasi Proses dan Hasil Belajar Biologi. Jambi: CV. Salim Media Indonesia
Nurdin, D dan Sibaweh Imam. 2015. Pengelolaan Pendidikan Dari Teori menuju Implementasi. Jakrata: RajaGrafindo Persada
Taniredja, T. Faridli, E.M, Harmianto, S. 2017. Model-model Pembelajaran Inovatif dan Efektif. Cetakan Ke-7. Bandung: Alfabeta.
Fathurrohman, M. 2015. Model-Model Pembelajaran Inovatif. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.
Dahar.R.W.2016. Teori-Teori Belajar dan Pembelajaran. Bandung: Erlangga.
Syah Muhibbin. 2014. Psikologi Pendidikan dengan pendekatan baru. Cetakan ke -19. Bandung: PT. REMAJA ROSDA KARYA.
Rusdi, M. 2018. Penelitian Desain dan Pengembangan Kependidikan (Konsep, Prosedur, dan Sintesis Pengetahuan Baru). Depok: PT. RajaGrafindo Persada.
Suryani N, Setiawan A, Putria A. 2018. Media Pembelajaran Inovatif dan Pengembangannya. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.
Wena M. 2016. Cetakan ke Strategi Pembelajaran Inovatif Kontemporer suatu tinjauan konseptual operasional -10. Jakarta: PT. Bumi Aksara.
Mudlofir A dan Rusydiyah, E. 2017. Desain Pembelajaran Inovatif dari teori ke praktik. Jakarta: PT. RajaGrafindo Persada.
Mulyasa, Iskandar D, Aryani W.D. 2017. Revoluasi dan Inovasi Pembelajaran sesuai standar proses. Bandung: PT. Remaja Rosda Karya.
Sadikin, Ali. 2015. Hubungan EQ (Emotional Quotient) dengan Hasil Belajar Mahasiswa Biologi Semester Ganjil Tahun Ajaran 2014/2015. Jurnal Biodik Volume 1 Nomor 1 Hal 50 – 61. https://online-journal.unja.ac.id/index.php/biodik/article/view/3348
Sadikin, Ali. 2016. Penerapan Asesmen Berbasis Portofolio Dan Jurnal Belajar Untuk Meningkatkan Kemampuan Metakognitif Dan Motivasi Belajar Mahasiswa Pada Mata Kuliah Perencanaan Pengajaran Biologi. Jurnal Biodik Volume 2 Nomor 2 Hal 50 – 61. https://online-journal.unja.ac.id/index.php/biodik/article/view/4907/3354
Sadikin, Ali. 2017. Pengaruh Penerapan Strategi pembelajaran Rotating Trio Exchange terhadap Hasil belajar Mata Kuliah Dasar-Dasar dan Proses Pembelajaran Biologi. Jurnal Biodik Vol 3 Nomor 2 Hal 74-82. https://online-journal.unja.ac.id/index.php/biodik/article/view/4907
Downloads
Published
Versions
- 2019-06-21 (1)
- 2019-06-21 (1)
How to Cite
Issue
Section
License
Please find the rights and licenses in Jurnal Jurnal Karya Abdi Masyarakat (JKAM).
- License
The non-commercial use of the article will be governed by the Creative Commons Attribution license as currently displayed on Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
- Author’s Warranties
The author warrants that the article is original, written by stated author(s), has not been published before, contains no unlawful statements, does not infringe the rights of others, is subject to copyright that is vested exclusively in the author and free of any third party rights, and that any necessary written permissions to quote from other sources have been obtained by the author(s).
- User Rights
JKAM's spirit is to disseminate articles published are as free as possible. Under the Creative Commons license, JKAM permits users to copy, distribute, display, and perform the work for non-commercial purposes only. Users will also need to attribute authors and JKAM on distributing works in the journal.
- Rights of Authors
Authors retain the following rights:
- Copyright, and other proprietary rights relating to the article, such as patent rights,
- The right to use the substance of the article in future own works, including lectures and books,
- The right to reproduce the article for own purposes, provided the copies are not offered for sale,
- The right to self-archive the article.
- Co-Authorship
If the article was jointly prepared by other authors, the signatory of this form warrants that he/she has been authorized by all co-authors to sign this agreement on their behalf, and agrees to inform his/her co-authors of the terms of this agreement.
- Termination
This agreement can be terminated by the author or JKAM upon two months’ notice where the other party has materially breached this agreement and failed to remedy such breach within a month of being given the terminating party’s notice requesting such breach to be remedied. No breach or violation of this agreement will cause this agreement or any license granted in it to terminate automatically or affect the definition of JKAM.
- Royalties
This agreement entitles the author to no royalties or other fees. To such extent as legally permissible, the author waives his or her right to collect royalties relative to the article in respect of any use of the article by JKAM or its sublicensee.
- Miscellaneous
JKAM will publish the article (or have it published) in the journal if the article’s editorial process is successfully completed and JKAM or its sublicensee has become obligated to have the article published. JKAM may conform the article to a style of punctuation, spelling, capitalization, referencing and usage that it deems appropriate. The author acknowledges that the article may be published so that it will be publicly accessible and such access will be free of charge for the readers.