Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbantuan Articulate Storyline 3 Pada Materi Sistem Ekskresi Di SMA

(Development of Interactive Learning Media Assisted By Articulate Storyline 3 on Excretory System Material In SMA)

Authors

  • Dewa Ayu Sri Hari Priyadewi Universitas Pendidikan Ganesha
  • Ida Bagus Putu Arnyana Universitas Pendidikan Ganesha
  • Moh Jafron Syah Universitasa Pendidikan Ganesha

DOI:

https://doi.org/10.22437/biodik.v10i2.33570

Abstract

The teaching materials used are still fixated on printed media that are less attractive. Interactive digital learning media is also not maximally used in teaching and learning. This will impact students' interest in learning because, with interesting media the learning process will become more enjoyable and effective. This study aims to determine the learning media's design, validity, and practicality. This type of research is R&D (Research and Development) using the ADDIE model (analyze, design, development, implementation, and evaluation). This research produces interactive learning media assisted by Articulate Storyline 3 on excretory system material in high school. The results of the validity of learning media from material, media, and language experts each received a score of 1.0 with very valid criteria. The results of practicality trials through individual tests obtained a percentage of 93.7% with an efficient category. In comparison, the results of practicality trials through small group tests obtained a percentage of 92.1% with an efficient category. Based on the study's results, it can be concluded that the interactive learning media is very valid and practical to be used as a learning media for excretory system material for high school students.

abstrak. Media ajar yang digunakan masih terpaku pada media berbentuk cetak yang kurang menarik. Media pembelajaran interaktif yang sifatnya digital juga tidak maksimal dipergunakan dalam pembelajaran mengajar. Padahal pemanfaatan teknologi dalam pembelajaran adalah tuntutan abad 21. Kondisi ini akan berdampak pada ketertarikan siswa untuk belajar karena dengan media yang menarik, maka proses pembelajaran akan menjadi lebih menyenangkan dan efektif. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui rancang bangun, validitas, dan kepraktisan media pembelajaran yang dikembangkan. Jenis penelitian ini adalah R&D (Research and Development) menggunakan model ADDIE (analyze, design, development, implementation, and evaluation). Penelitian pengembangan ini menghasilkan media pembelajaran interaktif berbantuan Articulate Storyline 3 pada materi sistem ekskresi di SMA. Hasil validitas media pembelajaran dari ahli materi, media, dan bahasa masing-masing mendapatkan nilai 1,0 dengan kategori sangat valid. Hasil uji coba kepraktisan oleh guru memperoleh persentase sebesar 93,7% yang termasuk kategori sangat praktis, sedangkan hasil uji coba kepraktisan oleh siswa memperoleh persentase sebesar 92,1% yang termasuk kategori sangat praktis. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa  media pembelajaran interaktif berbantuan Articulate Storyline 3 pada materi sistem ekskresi di SMA sangat valid dan sangat praktis digunakan sebagai media ajar materi sistem ekskresi untuk siswa kelas XI.

Kata kunci: Media Pembelajaran Interaktif, Ekskresi, ADDIE

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2024-06-01

How to Cite

Priyadewi, D. A. S. H., Arnyana, I. B. P., & Syah, M. J. (2024). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbantuan Articulate Storyline 3 Pada Materi Sistem Ekskresi Di SMA: (Development of Interactive Learning Media Assisted By Articulate Storyline 3 on Excretory System Material In SMA). BIODIK, 10(2), 11-21. https://doi.org/10.22437/biodik.v10i2.33570

Issue

Section

Articles