Keterampilan Berpikir Kreatif Peserta Didik Kelas X Tahun Ajaran 2021/2022 di SMAN 1 Pariaman

(Creative Thinking Skills Class X Students for the 2021/2022 Academic Year at SMAN 1 Pariaman)

Authors

  • Yelza Sonia Putri Universitas Negeri Padang
  • Heffi Alberida Universitas Negeri Padang

DOI:

https://doi.org/10.22437/bio.v8i2.17356

Abstract

Measurement of students' creative thinking skills is needed to be able to understand the development of students' creativity and assist teachers in determining the learning model that will be used in order to stimulate students' creative thinking skills. This research is a type of descriptive research that will describe the level of creative thinking skills of students. The purpose of this study was to determine the creative thinking skills of students at SMAN 1 Pariman. The population in the study were all students of class X at SMAN 1 Pariaman in the academic year 2021/2022. The sample was determined using a simple random sampling technique. The instrument used is an observation questionnaire that has been validated. Data analysis in the form of descriptive analysis. The results showed that the creative thinking skills of students were still very low, this was indicated by the percentage gain at the creative thinking skill level T1 (very low) as much as 48.2%, T2 (low) as much as 27.4%, T3 (medium) 12, 9%, T4 (high) 6.7%, and T5 (very high) 4.7%. Based on the results of the study, it can be concluded that the creative thinking ability of students is included in the very low category.

Key words: Creative Thinking Skills, biology

Abstrak

Pengukuran keterampilan berpikir kreatif peserta didik diperlukan untuk dapat memahami perkembangan kreativitas peserta didik dan membantu guru dalam menentukan model pembelajaran yang akan digunakan agar dapat menstimulasi keterampilan berpikir kreatif peserta didik. Penelitian ini merupakan jenis penelitian deskriptif yang akan menggambarkan tingkat keterampilan berpikir kreatif peserta didik. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui keterampilan berpikir kreatif peserta didik di SMAN 1 Pariman. Populasi dalam penelitian adalah seluruh peserta didik kelas X di SMAN 1 Pariaman tahun pelajaran 2021/2022. Sampel ditentukan dengan menggunakan teknik simple random sampling. Instrumen yang digunakan berupa angket observasi yang telah divalidasi. Analisis data berupa analisis deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan keterampilan berpikir kreatif peserta didik masih sangat rendah, hal ini ditunjukkan dari perolehan persentase pada tingkatan keterampilan berpikir kreatif T1 (sangat rendah) sebanyak 48,2%, T2 (rendah) sebanyak 27,4%, T3 (sedang) 12,9%, T4 (tinggi) sebanyak 6,7%, dan T5 (sangat tinggi) sebanyak 4,7%. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa kemampuan berpikir kreatif peserta didik termasuk dalam kategori sangat rendah.

Kata kunci: Keterampilan berpikir kreatif, biology

Downloads

Download data is not yet available.

References

Amandus Hutasoit, S. (2021). Pembelajaran Teacher Centered Learning ( TCL ) dan Project Based Learning ( PBL ) dalam Pengembangan Kinerja Ilmiah dan Peninjauan Karakter Siswa. Jurnal Pendidikan Indonesia (Japendi ), 2(10), 1775–1799.

Astuti, A., Waluya, S. B., & Asikin, M. (2020). the Important of Creative Thinking Ability in Elementary School Students for 4.0 Era. International Journal of Educational Management and Innovation, 1(1), 91. https://doi.org/10.12928/ijemi.v1i1.1512

Azhari, A., & Somakim, S. (2014). Peningkatan Kemampuan Berpikir Kreatif Matematik Siswa Melalui Pendekatan Konstruktivisme Di Kelas Vii Sekolah Menengah Pertama (Smp) Negeri 2 Banyuasin. Jurnal Pendidikan Matematika, 8(1). https://doi.org/10.22342/jpm.8.1.992.1-12

Firdaus, H. M., Widodo, A., & Rochintaniawati, D. (2018). Analisis Kemampuan Berpikir Kreatif dan Proses Pengembangan Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa pada Pembelajaran Biologi. Assimilation: Indonesian Journal of Biology Education, 1(1), 21. https://doi.org/10.17509/aijbe.v1i1.11452

Fitri, M., Yuanita, P., & Maimunah, M. (2020). Pengembangan Perangkat Pembelajaran Matematika Terintegrasi Keterampilan Abad 21 Melalui Penerapan Model Problem Based Learning (PBL). Jurnal Gantang, 5(1), 77–85. https://doi.org/10.31629/jg.v5i1.1609

Fitriyantoro, A., & Prasetyo, A. P. B. (2016). Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis Pada Pembelajaran Creative Problem Solving Berpendekatan Scientific. Unnes Journal of Mathematics Education Research, 5(2), 98–105.

Heldina, T., & Alberida, H. (2021). Students’ Creative Thinking Skills at SMAN 1 Basa Ampek Balai. International Journal of Progressive Sciences and …, 2019, 2019–2022. http://www.ijpsat.es/index.php/ijpsat/article/view/2638

Kamali, A. S. (2019). THE INFLUENCE OF HOTS-BASED QUESTIONS TOWARDS. Cakrawala Pedagogik, 3, 128–131.

Mahanal, S. (2014). Scientific Inquiry in Lecture View project Research-based on Herbs Exploration and Use of Animal Models : Nature Materials Towards Supporting Evidence Based Medicine View project. https://www.researchgate.net/publication/319746366

Mandasari, L. (2016). Peningkatan Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis Siswa SMA Melalui Problem Based Learning Menggunakan Software Autograph. Aceh Tengah: Jurnal As-Salam, 1(1), 145.

Moma, L. (2017). Pengembangan Kemampuan Berpikir Kreatif Dan Pemecahan Masalah Matematis Mahasiswa Melalui Metode Diskusi. Jurnal Cakrawala Pendidikan, 36(1), 130–139. https://doi.org/10.21831/cp.v36i1.10402

Munandar, U. (2014). Strategi Mewujudkan Potensi Kreatif & Bakat. PT. Gramedia Pustaka utama.

MZ, A. . S. A., Rusijono, R., & Suryanti, S. (2021). Pengembangan dan Validasi Perangkat Pembelajaran Berbasis Problem Based Learning untuk Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kreatif Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(4), 2685–2690. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i4.1260

Rahmi, Y. L., & Alberida, H. (2017). Peningkatan Keterampilan Berpikir Tingkat Tinggi Mahasiswa Melalui Penerapan Asesmen Portofolio Pada Mata Kuliah Telaah Kurikulum Dan Buku Ajar Biologi Improving Students ’ Higher Order Thinking Skills through Portfolio Assessment on Biology Curriculum an. 1, 22–33.

Trianggono, M. M., & Yuanita, S. (2018). Karakteristik keterampilan berpikir kreatif dalam pemecahan masalah fisika berdasarkan gender. Jurnal Pendidikan Fisika Dan Keilmuan (JPFK), 4(2), 98. https://doi.org/10.25273/jpfk.v4i2.2980

Umam, H. I. dan S. H. J. (2021). PengaruhPembelajaran Berbasis ProyekTerhadap Keterampilan Berpikir Kreatif Ilmiah Sebagai Salah Satu Keterampilan Abad 21. Jurnal Basicedu, 5(1), 350–356.

Downloads

Published

2022-06-13

How to Cite

Putri, Y. S., & Alberida, H. (2022). Keterampilan Berpikir Kreatif Peserta Didik Kelas X Tahun Ajaran 2021/2022 di SMAN 1 Pariaman : (Creative Thinking Skills Class X Students for the 2021/2022 Academic Year at SMAN 1 Pariaman). BIODIK, 8(2), 112-117. https://doi.org/10.22437/bio.v8i2.17356

Issue

Section

Articles